1
Leadership and Management

Online Zoom

Kamis, 22 Agustus 2024

17:00 - 18:30

Rp 75.000 49.900
Overview Isi Materi Review

Facilitator: Hendru Maulana Yusuf, S.S., MM., HTS. Director of Business Incubator of Ezzy Group

Tagline:

"The key to successful leadership today is influence, not authority." - Ken Blanchard

Deskripsi

Before you are a leader, success is all about growing yourself. When you become a leader, success is all about growing others. - Jack Welch-


Masih banyak orang yang belum mengetahui apa perbedaan antara manajer dan leader. Keduanya memiliki peranan dan fungsi yang berbeda, namun sering kali disamakan karena manajer dan leader berada di posisi yang sama yaitu sebagai atasan di sebuah perusahaan.

Pemimpin akan mempunyai cara atau gaya tersendiri dalam memimpin atau mendorong bawahannya untuk bekerja. Pemimpin harus benar-benar ahli dalam memimpin (mempunyai “managemen skills” yang tinggi) dan menguasai pekerjaan para bawahan. Pemimpin hendaknya mempunyai niat untuk berkomunikasi dengan para bawahan melalui perintah-perintah yang rinci dan jelas.

Ada beberapa gaya kepemimpinan yang penerapannya harus disesuaikan dengan situasi dan kondisi bawahan yang dihadapi apabila menginginkan hasil yang efektif. Dengan demikian, seorang pemimpin harus mampu mengenal terlebih dahulu lingkungan yang dipimpin, sifat serta sikap para bawahan agar dapat menerapkan cara memimpin yang paling tepat.

Jangan menunggu lagi. Segera ikuti kelas ini sekarang juga!

Course ini sangat cocok untuk anda yang:

  • Fresh graduate
  • Siswa tingkat akhir
  • Mahasiswa semua tingkatan
  • Pekerja profesional yang sedang berada pada posisi supervisor
Kelas ini belum bisa di beli.
Silahkan pilih Upcoming Course dibawah.
24 Course
Mr. Hendru adalah sosok Fasilitator yang memiliki visi dan misi besar terhadap perkembangan Sumber Daya Manusia di Indonesia, khususnya pada bidang Perhotelan dan pengembangan karakter. Banyak prestasi yang beliau dapatkan selama menjalani proses perkembangan karirnya yang dimulai dari posisi basic di Front Office Departement yaitu sebagai Reception hingga posisi tertinggi atau Departement Head di department Front Office yaitu sebagai Front Office Manager di hotel bintang lima. Read More ...

Upcoming Course